Kamis, Juni 04, 2009

Bebaskan Prita Mulyasari

Saya warga bloger ikut prihatin dengan kejadian ini, menjadi rahasia umum jika banyak rumah sakit baik swasta maupun negeri yang sewenang wenang terhadap pasien, pasien memang ibarat " BAYI " jika orang tua sayang dan mau mengurus dengan penuh kasih maka bayi tersebut tumbuh sehat dan besar, namun jika orangtua bayi tersebut tidak menyayangi ( kekerasan terhadap anak ) maka bayi tersebut lambat laun akan mati.

Sangat banyak pasien rumah sakit di negeri ini hanya bisa pasrah, apapun yang di katakana dokter ( diponis )mengenai penyakit yang di deritanya baik itu hasil analisa yang benar atau pun yang salah, pasien akan meneriman nya, memang serba salah !! mereka mau mengeluh pun tidak tau dan tidak bisa dan ahirnya pasien hanya bisa berdoa, mudah mudahan cepat sembuh.

Bermula dari kisah tragis Prita ketika ia menulis keluhannya lewat e-mail ke beberapa temanyaa pada media E-mail, Prita mengeluhkan pelayanan di RS Omni Hospital, Tangerang, Tak disangka tulisan Prita menyebar ke berbagai milis dan berbuntut panjang dan diapun harus mendekam di penjara. Banyak yang kalangan mengaku sangat khawatir dengan kasus Prita. Bahkan ada yang mengaku takut menulis di blog ataupun mailing list karena adanya kasus ini.

Walaupun semuanya belum berahir, baik Prita maupun RS OH masih bisa damai dan menyelesaikannya secara kekeluargaan, itulah juga lah yang harus menjadi perhatian pemerintah tentang pelayanan rumah sakit.
Seperti yang pernah kutulis :

 sekedar ungkapan hati


Blogger Indonesia

.:[Close][Klik 2x]:.
" Terimakasih atas kunjungan anda ".... Jangan Lupa tinggalkan pesan di ShoutMix



Powered by IP2Location.com

TERIMAKASIH

SEKEDAR UNGKAPAN HATI